Saat proses perubahan status belum terdaftar menjadi terdaftar, bagaimana jika foto wajah yang dikirimkan tidak sama dengan foto e-ktp?

CS akan memberikan notifikasi kepada pengguna untuk mengirimkan ulang foto wajah sesuai dengan foto pada e-ktp.